Text
MONSTER MOTIVASI KETIKA KAMU MEMBUTUHKAN MOTIVASI SEBESAR MONSTER UNTUK BERHASIL
"Jika Anda punya tantangan sebesar 10 dan Anda hanya mengerahkan kekuatan di bawah 10, tak mengherankan, hidup menjadi tidak lebih baik. Saatnya mengerahkan kekuatan lebih dari 10. Saatnya mengerahkan kekuatan yang lebih dari besarnya.... kekuatan sebesar MONSTER!" Berhati-hatilah! Ibarat pisau, monster bisa menolong atau melukai. Kitalah yang harus mengendalikannya. Begitu pula dengan energi motivasi di dalam diri kita. Kita membutuhkan motivasi besar untuk melakukan hal-hal yang besar, namun motivasi yang terllau besar juga dapat merusak. Kekuatan energi motivasi dalam diri kita menyerupai daya raksasa yang harus dikendalikan.
P08893 | 158.1 MAR M | SMP Negeri 3 Malang (5) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Hilang |
Tidak tersedia versi lain