Text
PETUALANGAN KAPTEN KOLOR #1
Identitasnya begitu penus misteri, bahkan dia sendiri tak tahu siapa dirinya! George dan Harold, dua anak yang terkenal suka berbuat iseng. Suatu hari mereka menjaili Mr. Krupp, kepala sekolah mereka yang galak. Mereka mengubahnya menjadi tokoh superhero paling top, KAPTEN KOLOR! Hebatnya, Mr. Krupp sama sekali tidak menyadari perubahan dirinya.
P08843 | 899.221 3 PIL P | SMP Negeri 3 Malang (10) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain