Text
TOM GATES SI BOCAH KONYOL
Aku Tom Gates. Saat matau melotot guruku tidak terarah padaku, aku suka membuat gambar-gambar dan memikirkan cara untuk mengganggu Delia. Dia kakakku yang menyebalkan! Aku tak pernah lupa saat dia menyuruhku mengemis padanya demi sebuah wafer. Aku berusaha ramah pada Amy Porter, gadis manis di kelasku. Tapi sepertinya dia jijik kepadaku. Kenapa, ya? Guru-guruku berpikir aku "sulit fokus". Itu sama sekali tidak benar. Buktinya, saat ini aku SANGAT terfokus pada biskuit mana yang harus kumakan dulu... cokelat atau karamel?
P08278 | 899.221 3 PIN T | SMP Negeri 3 Malang (10) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain